Plt. Wali Kota Bekasi Apresiasi Atlet 32nd Sea Games Asal Kota Bekasi dan Tandatangani Beberapa Kerjasama di Apel Pagi ini.

Pelaksanaan apel pagi pada hari ini dirangkaikan dengan beberapa penyerahan penghargaan dan penandatanganan kerjasama oleh beberapa pihak dengan Pemerintah Kota Bekasi. Pelaksana Tugas (Plt.) Wali Kota Bekasi, Tri Adhianto menjadi Pembina Apel yang diikuti oleh para pejabat eseelon II dan III serta para pegawai Pemerintah Kota Bekasi. Rangkaian penandatanganan pada hari ini diantaranya adalah ; […]

Plt. Wali Kota Bekasi Apresiasi Atlet 32nd Sea Games Asal Kota Bekasi dan Tandatangani Beberapa Kerjasama di Apel Pagi ini. Read More ยป